Nasir Djamil |
"Ya makanya kita mau klarifikasi ini," ujar Nasir kepada detikcom, Sabtu (18/12/2011).
Menurut Nasir, Komisi III DPR akan berangkat ke Mesuji, Sumatera Selatan dan Mesuji, Lampung, pada sore ini. Mereka akan mengecek kasus tersebut.
"Mau lihat akar persoalannya seperti apa. Perusahaan yang salah atau gimana," terang politisi PKS itu.
Mau uang gratis ? Klik Disini !
Pada rekaman yang diduga diambil dari kelompok sparatis Pattani di Thailand Selatan, digambarkan seorang pria bertopeng, memegang senapan laras panjang dan memakai penutup muka.
Atas kasus pembantaian itu, pemerintah Indonesia sudah membentuk Tim Gabungan Pencari Fakta. Wakil Menteri Kemenkum HAM Denny Indrayana bertindak sebagai ketua tim. Sedangkan wakilnya adalah Ketua Komnas HAM Ifdhal Kasim.
(nik/anw)
Baca Juga :
-Kasus Mesuji, Mengapa Baru Diungkap Sekarang?
-Kronologis Konflik Lahan di Mesuji Versi Walhi
-Mesuji, Masih Mencekam
-Komisi III DPR Temui Kapolda Lampung
Tidak ada komentar:
Posting Komentar